Omelet Mie Instan.
Kamu dapat memasak Omelet Mie Instan menggunakan 7 bahan dan 6
Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.
Bahan-Bahan Omelet Mie Instan
- Siapkan 1 bungkus , mie instan (saya pakek sarimi).
- Siapkan 2 batang , daun bawang.
- Siapkan 1 buah , cabe merah besar.
- Siapkan 2 batang , daun prei, ambi putih nya aja (cacah).
- Siapkan 2 butir , telur.
- Siapkan 1 sdm , kecap ikan.
- Siapkan Secukupnya , merica.
Langkah-langkah pembuatan Omelet Mie Instan
- Rebus mie hingga setengah matang lalu tiriskan..
- Iris cabe dan daun bawang. Masukkan cabe, daun bawang dan juga daun prei yang telah dicacah ke dalam mie..
- Masukkan bumbu mie instan kedalam mie..
- Masukkan telur, kecap ikan, dan juga merica. Aduk hingga rata..
- Panaskan minyak dan masukkan adonan omelet tadi kedalam wajan, goreng hingga matang.
- Jika sudah matang tiriskan dan sajikan. Omelet mie instan siap dinikmati..