Bagaimana cara Membuat makanan enak Resep Mie Setan pakai mie instan

Bumbu Dapur Nusantara

Resep Mie Setan pakai mie instan.

Resep Mie Setan pakai mie instan Kamu dapat memasak Resep Mie Setan pakai mie instan menggunakan 10 bahan dan 3 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu .

Bahan-Bahan Resep Mie Setan pakai mie instan

  1. Siapkan 1 potong , bagian ayam.
  2. Siapkan 1 bungkus , Mie instan.
  3. Siapkan 1 sdt , bawang putih halus atau bawang putih bubuk (1/4 sdt).
  4. Siapkan secukupnya , Garam.
  5. Siapkan , Air secukupnya untuk merebus mie dan ayam.
  6. Siapkan 2 sdm , Minyak goreng untuk menumis ayam.
  7. Siapkan , Sambal.
  8. Siapkan 7 , cabe rawit.
  9. Siapkan 1 siung , bawang putih.
  10. Siapkan , Semua direbus dan haluskan.

Langkah-langkah pembuatan Resep Mie Setan pakai mie instan

  1. Cuci bersih ayam lalu rebus hingga matang, biarkan dingin lalu potong" dan cincang.
  2. Siapkan minyak goreng, tumis bawang putih sampai harum lalu masukkan cincangan ayam, tambahkan bumbu asin mie instan 1/2 bungkus, garam sedikit dan kecap serta saus sambalnya ke dalam ayam, tumis hingga bumbu merata..
  3. Masak mie instan 3menitan. Setelah matang sisa bumbu 1/2 bungkusnya dan minyak dikemasan mie instan masukkan kedalam mie untuk membumbui mie. Kemudian aduk rata, terakhir tambahkan cabe yang sudah dihaluskan. Kemudian beri toping ayam tadi dan bisa ditambahkan bawang goreng juga toping lainnya sesuai selera.